Pekalongan - Sejumlah guru di Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menyalurkan bantuan 156 paket sembako kepada siswa-siswi SDN Tirto I yang terdampak banjir, Rabu (24/2).
Bantuan tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian dari para guru terhadap anak-anak didiknya yang terdampak banjir.